Climate4life.info - 10 Fakta tentang La Nina, penyimpangan pola iklim yang berdampak ke Indonesia
La Nina merupakan salah satu fenomena iklim yang selalu dikaitkan dengan pola iklim di Indonesia.
WMO bahkan menyebut La Nina dan juga El Nino merupakan penyimpangan pola iklim yang membawa dampak paling luas di muka bumi.
Keberadaan La Nina dipantau melalui dinamika suhu muka laut dan juga pola angin di sepanjang ekuator Samudera Pasifik.
Fakta 1 | La Nina berarti gadis kecil
Fakta 2 | La Nina meningkatkan hasil tangkapan nelayan
Fakta 3 | La Nina salah satu fase ENSO El Niño-Southern Oscillation (ENSO)
Fakta 4 | La Nino disebut ENSO dingin
Perbandingan suhu muka laut saat El Nino (atas) dengan La Nina (bawah)⁵ |
Fakta 5 | Penguatan Angin Pasat timuran
Gambaran penguatan angin pasat pada kejadian La Nina⁶ |
Fakta 6 | Dampak La Nina tidak seragam
Dampak La Nina yang tidak sama pada berbagai wilayah⁷ |
Fakta 7 | Kemiringan Termoklin
Selama fase La Nina Pada termoklin akan semakin miring ke barat Pasifik, di mana pada Pasifik timur lapisan termoklin menjadi lebih tinggi dari normalnya.
Termoklin adalah lapisan pada laut yang memiliki suhu yang sama.
Perbandingan kemiringan termoklin pada saat normal dengan saat terjadi La Nina⁸ |
Kemiringan termoklin berkaitan dengan upwelling yang memberi dampak positif bagi nelayan sebagaimana diulas pada nomor dua di atas.
Fakta 8 | Syarat terjadinya La Nina
Salah satu fakta bahwa La Nina dinyatakan telah terjadi jika memenuhi syarat berikut ini.
- Suhu muka laut (SST) pada nino 3 atau 3.4 lebih dingin 0,8 Deg.Celcius dari rata-ratanya.
- Angin pasat menguat sepanjang Samudera Pasifik tengah dalam 3 bulan terakhir.
- Indeks Osilasi Selatan (SOI) rata-rata 3 bulan kurang dari atau sama dengan +7.
Fakta 9 | Tidak ada La Nina yang sama
Selanjutnya, fakta La Nina kesembilan, meski parameter dan kondisi fisisnya sama, tidak pernah ada kejadian La Nina yang sama. Setiap event La Nina memiliki karakteristik tersendiri⁹.
Karakteristik dimaksud meliputi waktu kejadian, intensitas ataupun perubahan pola secara spesifik.
Fakta 10 | Periode La Nina
Fakta La Nina terakhir, meski tidak selalu, umumnya fenomena La Nina terjadi setelah fase El Nino.
Frekuensi kejadian La Nina berkisar 1-3 tahun, dengan berbagai tingkatan kejadian.
Referensi:
- https://iridl.ldeo.columbia.edu/maproom/ENSO/New/phase_lanina.html
- http://faculty.washington.edu/kessler/occasionally-asked-questions.html#q2
- https://www.weather.gov/mhx/ensowhat
- https://www.climate.gov/news-features/blogs/enso/what-el-ni%C3%B1o%E2%80%93southern-oscillation-enso-nutshell
- https://www.researchgate.net/figure/Composite-SST-anomalies-K-for-a-El-Nino-and-b-La-Nina-events-identified-over_fig1_333868997
- https://www.researchgate.net/publication/29495165_The_History_of_the_El_Nino_-_Southern_Oscillation_according_to_lacustrine_and_marine_sediments
- http://www.bom.gov.au/climate/enso/history/ln-2010-12/three-phases-of-ENSO.shtml
- https://www.researchgate.net/publication/29495165_The_History_of_the_El_Nino_-_Southern_Oscillation_according_to_lacustrine_and_marine_sediments
- https://www.weather.gov/media/owlie/2018_ENSO.pdf
14 Comments
La Nina adalah dingin, El Nino menunjukkan air laut yang hanggat. La nina ditandai dengan meningkatnya hasil tangkapan ikan
ReplyDeleteWuih.. dapat A+
DeleteNamanya cantik.
ReplyDeleteTapiii ..., mengerikan efeknya.
Akhir-akhir ini dikotaku tiba-tiba sering turun hujan sangat deras disertai angin kencang.
Sedia payung sebelum hujan ya mas
DeleteIni la nina ini yg sedang bumi g di saya.
ReplyDeleteBaru kali ini saya mendengar langsung juga himbauan dari presiden terkait prediksi terkait la nina ini.
Di sya sampai di bit memo oleh pimpinan untuk antisipasi
Himbauan pemerintah biar kita bisa meminimalisir dampak negatif yang mungkin terjadi
DeleteTernyata bosa menjngkatkan hasil nelayan juga ya
ReplyDeleteKeseimbangan alam ya mas
DeleteSaya kira la nina ini nama sebuah badai yang mampu memporakporandakan sekitarnya, ternyata rezeki buat para nelayan
ReplyDeleteLa nina berarti gadis kecil
ReplyDeleteNama yang unik dan menarik
Nama yang bagus
menguntungkan nelayan, membuat curah hujan jadi lebih sering di Indonesia, menguntungkan ikan karena walau musiman dapat nutrisi sehat dan meningkatkan keturunan mereka jadi lebih sehat, lebih tinggi dan lebih cantik dan ganteng. hihihi..
ReplyDeleteDan urusan teknologi tidak melulu menghitung detail, terdapat juga banyak hal menarik dari alam yang dapat dengan enjoy kita cerna dengan perasaan dan tidak melulu nalar ya...
Efek Lalina kerasa banget didaerahku, saking derasnya hujan, sampe sungai sunvai meluap nggak karuan
ReplyDeletekenapa sekarang iklim dan musim seperti tidak teratur ya pak
ReplyDeleteTernyata efek La Nina atau gadis kecil itu tidak sama ya, di Indonesia bisa menyebabkan banjir karena curah hujan naik sampai 40%, tapi di Peru dan Vanuatu malah menyebabkan kekeringan. Sungguh menghermankan 😅
ReplyDeleteTerima kasih atas komentarnya. Mohon tidak meletakkan link hidup yah.